Berita Penajam Terkini
Operasi Zebra Mahakam 2025 Dimulai, Polres PPU Fokus Tekan Pelanggaran Lalu Lintas
Operasi ini berlangsung selama 14 hari, mulai 17 hingga 30 November 2025, dan bertujuan menekan angka pelanggaran serta kecelakaan lalu lintas
Penulis: Nita Rahayu | Editor: Samir Paturusi
Penggunaan knalpot brong
Kendaraan tidak sesuai spesifikasi teknis.
Kapolres menegaskan, pendekatan operasi tetap mengedepankan langkah preemtif, preventif, dan penegakan hukum yang humanis.
Ia juga menyampaikan, keberhasilan operasi sangat bergantung pada kerja sama masyarakat.
Baca juga: Kapolresta Balikpapan Tegaskan Penegakan Hukum Selektif Prioritas di Operasi Zebra Mahakam 2025
Apel gelar pasukan turut dihadiri unsur Forkopimda dan perwakilan berbagai instansi, termasuk TNI, Kejaksaan, Pengadilan Negeri, Dishub, Satpol PP, Subdenpom, dan Jasa Raharja.
Sebagai tanda dimulainya operasi, perwakilan personel dari Polri, TNI, dan Dishub menerima penyematan pita operasi. (*)
| Bupati PPU Dorong Percepatan Perbaikan Pendidikan Lewat Program Revitalisasi 2026 |
|
|---|
| Satgas Pangan Sebut Harga Beras di PPU Mulai Turun |
|
|---|
| Kepala BKAD PPU Isyaratkan Pemotongan TPP ASN di PPU Akibat Penurunan APBD 2026 |
|
|---|
| Tahun Depan APBD Penajam Paser Utara Terjun Bebas, Hanya Tersisa Rp1 Triliun |
|
|---|
| Polairud Polres Penajam Paser Utara Turut Penuhi Stok Darah di PMI, Semangat Kepedulian Sosial |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/kaltim/foto/bank/originals/20251117-operasi-zebra-di-PPU.jpg)