13 Artis yang Ditetapkan jadi Anggota DPR RI, Bagaimana Nasib Mulan Jamelea?

Sebanyak 13 artis dinyatakan lolos sebagai anggota legislatif DPR RI untuk periode 2019-2024.

KOMPAS/PRIYOMBODO
Suasana gedung DPR RI, Jakarta, Jumat (22/5/2009). 

Diusung PDI Perjuangan

Dapil Banten III

Perolehan suara 274.294

10. Nurul Arifin

Diusung Partai Golkar

Dapil Jawa Barat I

Perolehan suara 35.713

11. Farhan

Diusung Partai Nasdem

Dapil Jawa Barat I

Perolehan suara 52.033

12. Rachel Maryam Sayidina

Diusung Partai Gerindra

Dapil Jawa Barat II

Perolehan suara 145.636

13. Nico Siahaan

Diusung PDI Perjuangan

Dapil Jawa Barat I

Perolehan suara 69.237

KPU Tetapkan 575 Caleg DPR Terpilih Periode 2019-2024

Sebanyak 575 calon legislatif DPR RI terpilih periode 2019-2024 ditetapkan oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU), Sabtu (31/8/2019) hari ini.

Penetapan caleg tersebut digelar bersamaan dengan penetapan perolehan kursi parpol melalui rapat pleno terbuka.

"Dibacakan perolehan suara partai per daerah pemilihan dan perolehan kursinya," kata Komisioner KPU Ilham Saputra saat dikonfirmasi, dikutip dari Kompas.com.

Setelah itu, pleno dilanjutkan dengan pembacaan 575 nama caleg terpilih.

"Masing-masing dapil akan dibacakan caleg terpilihnya," kata dia.

Caleg terpilih yang akan ditetapkan tidak diwajibkan hadir.

Tetapi, KPU mengundang perwakilan partai politik.

Tidak hanya itu, KPU juga mengundang sejumlah lembaga, seperti Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu), Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP), Komisi II DPR RI, TNI/Polri, dan LSM.

Dengan ditetapkannya caleg terpilih dalam rapat pleno hari ini, berarti berakhirlah tahapan penyelenggaraan Pemilu Legislatif 2019.

"(Tahapan Pileg 2019) sudah kelar, tinggal pelantikan saja," kata Ilham.

(*)

Meski Menang di PN Jaksel, KPU Tak akan Lantik Mulan Jameela Cs Sebagai Anggota DPR RI

Dul Jaelani Ulang Tahun Ke -19, Begini Cara Maia Estianty dan Mulan Jameela Ucapkan Selamat

Sejumlah Selebriti Rasakan Gempa di Jakarta, Ari Lasso dan Mulan Jameela: Barusan Gempa

Rahmad Masud Rekomendasikan 6 Nama Calon Ketua DPRD Balikpapan ke DPP Golkar

Songsong Ibu Kota Baru, DPRD Dorong Pemuda Kaltim Aktif dan Vokal Dukung Kemajuan Bangsa

Sumber: TribunnewsWiki
Halaman 4 dari 4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved