Breaking News

Berita Kutai Barat Terkini

Permintaan Daging Sapi di Kaltim Tembus 60 Ribu Ekor Per Tahun, 83 Persen Stok dari NTT dan Sulawesi

Tingginya tingkat permintaan daging sapi di wilayah Kalimantan Timur setiap tahun membuat pemerintah kewalahan.

Penulis: Zainul | Editor: Samir Paturusi
TRIBUNKALTIM.CO/ZAINUL
Budaya penggemukan ratusan ekor sapi di wilayah Kabupaten Kutai Barat, Provinsi Kalimantan Timur. TRIBUNKALTIM.CO/ZAINUL 

Untuk memenuhi kebutuhan 60.000 ekor itu kita minimal harus punya populasi kurang lebih 600.00 ekor baru kita bisa swasembada," kata I Gusti Made Jaya Ade.

Baca Juga: Tahun 2035, Kutai Barat Optimis jadi Penyuplai Daging Sapi di Indonesia

Baca Juga: Jadi Penyangga IKN, Kutai Barat Prioritaskan Pengembangan Program Ketahanan Pangan

Melihat kondisi tersebut, cita-cita Kalimantan Timur untuk swasembada sapi nampaknya masih kalah jauh dari daerah lain.

"Saat ini populasi ternak kita di provinsi kurang lebih di angka 120an ribu itu, masih jauh kita masih butuh kurang lebih 480 ribu ekor sapi, agar bisa swasembada, angka ini menjadi peluang yang baik sebenarnya untuk teman-teman kita peternak," pungkasnya.  (*)

Berita tentang Kutai Barat

Sumber: Tribun Kaltim
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved