Pilpres 2024
Gus Miftah Diperiksa Bawaslu soal Bagi-bagi Uang, Terjawab Pria yang Angkat Kaos Prabowo-Gibran
Gus Miftah diperiksa Bawaslu soal bagi-bagi uang yang videonya viral. Haji Her ungkap sosok pria yang angkat kaos Prabowo-Gibran.
Penulis: Aro | Editor: Doan Pardede
TRIBUNJOGJA.COM/Ahmad Syarifudin-X
Bawaslu klarifikasi Gus Miftah soal bagi-bagi uang yang viral, Senin (8/1/2024). Gus Miftah diperiksa Bawaslu soal bagi-bagi uang yang videonya viral. Haji Her ungkap sosok pria yang angkat kaos Prabowo-Gibran.
Penuturan pria bertubuh jangkung itu, sementara ini Haji Her telah cukup dimintai keterangannya.
Namun misal ada keterangan tambahan, Bawaslu Pamekasan akan kembali meminta keterangannya.
Baca juga: Gus Miftah akan Dipanggil Bawaslu, Video Viral Aksi Bagi-bagi Uang Disangkakan Pasal Money Politics
(*)
Ikuti Saluran WhatsApp Tribun Kaltim dan Google News Tribun Kaltim untuk pembaharuan lebih lanjut tentang berita populer lainnya.
Baca Juga
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/kaltim/foto/bank/originals/20240108_Gus-Miftah_Bawaslu_Bagi-bagi-Uang_kaos-Prabowo-Gibran.jpg)