Berita Nasional Terkini
Anies Tak Tinggal Diam Pemerintah Jokowi Mulai Simulasi Program Prabowo-Gibran, Pilpres Belum Usai
Anies Baswedan tak tinggal diam Pemerintah Jokowi mulai simulasi program Prabowo-Gibran, Pilpres 2024 belum usai
Rocky Gerung Singgung Makan Siang Gratis
Rocky Gerung menilai era Sri Mulyani mungkin sudah selesai.
Diketahui, Sri Mulyani tak masuk dalam 4 kandidat Menteri Keuangan era Prabowo-Gibran.
Ia juga mengatakan bahwa Sri Mulyani mungkin sudah ditegur oleh World Bank agar tak ikut-ikutan menyusun rencana berbahaya bagi Indonesia.
"Era Sri Mulyani sudah selesai, mungkin sekali sudah ditegur oleh World Bank supaya jangan lagi ikut campur dan ikut menyusun sesuatu yang berbahaya bagi Indonesia," kata Rocky Gerung.
Bukan tanpa alasan, Rocky Gerung mengambil contoh program makan siang gratis yang diusung Prabowo-Gibran.
Menurutnya, program ini bisa menjadi ladang basah untuk munculnya korupsi secara sistematis di Indonesia.
Baca juga: Ada 250 Ribu Formasi Khusus Penempatan IKN Nusantara! Cek Jadwal Pendaftaran Tes CPNS 2023 Dibuka
"Karena makan siang itu dianggap sebagai salah satu hal yang rantai korupsinya akan panjang.
Harga satu piring di Jakarta itu mungkin bisa tinggal satu sendok kalau sudah sampai di Papua.
Dan Bank Dunia pasti menghitung itu tidak efisien," tandasnya. (*)
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Pemerintah Bahas Program Makan Siang Gratis, Anies: Dasar Hukumnya Apa?"
Ikuti Saluran WhatsApp Tribun Kaltim dan Google News Tribun Kaltim untuk pembaruan lebih lanjut tentang berita populer lainnya.
| Harga BBM Non-Subsidi per 8 November 2025 di SPBU Pertamina Seluruh Kalimantan, Pertamax Stabil |
|
|---|
| Daftar 4 Peserta yang Dapat Pemutihan Tunggakan BPJS, Siapa Saja? |
|
|---|
| Daftar Libur Panjang di Kalender 2026, Paling Banyak Ada di Bulan Maret! |
|
|---|
| Soal Skema Pembayaran Utang Proyek Kereta Cepat Whoosh Pakai APBN, Airlangga: Masih Dibahas |
|
|---|
| Sindir Buronan SM, Tanggapan Roy Suryo Usai Jadi Tersangka Kasus Ijazah Palsu Jokowi |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/kaltim/foto/bank/originals/20240214_Anies-Pridato.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.