Berita Penajam Terkini
Perumda Danum Taka Butuh Rp45 Miliar Tiap Tahun untuk Program Air Bersih Gratis
Perusahaan Umum Daerah (Perumda) Air Minum Danum Taka Penajam Paser Utara (PPU), membutuhkan anggaran Rp45 miliar setiap tahun untuk gratis
Penulis: Mir | Editor: Samir Paturusi
INTERNET
BUTUH RP45 MILIAR - Perusahaan Umum Daerah (Perumda) Air Minum Danum Taka Penajam Paser Utara (PPU), membutuhkan anggaran Rp45 miliar setiap tahun untuk menjalankan program air bersih gratis
Pasalnya, pelanggan dari kalangan perkantoran dan perusahaan, yang notabene penggunaannya lebih banyak.
Baca juga: Tunggakan Pelanggan Perumda Danum Taka PPU Capai Rp1,5 Miliar
"Tidak mungkin kita gratiskan untuk perkantoran dan perusahaan, tapi ini kembali ke kebijakan beliau," ujarnya.
Berdasarkan penghitungan perumda, apabila tarif air bersih digratiskan, maka butuh anggaran sekitar Rp45 miliar setiap tahunnya.
Itu untuk meng-cover semua kategori pelanggan, di luar tunggakan yang ada.
"Itu akan kita sampaikan nanti ke pemerintah daerah," pungkasnya. (Nita Rahayu)
Berita Terkait: #Berita Penajam Terkini
| Satgas Pangan Sebut Harga Beras di PPU Mulai Turun |
|
|---|
| Kepala BKAD PPU Isyaratkan Pemotongan TPP ASN di PPU Akibat Penurunan APBD 2026 |
|
|---|
| Tahun Depan APBD Penajam Paser Utara Terjun Bebas, Hanya Tersisa Rp1 Triliun |
|
|---|
| Polairud Polres Penajam Paser Utara Turut Penuhi Stok Darah di PMI, Semangat Kepedulian Sosial |
|
|---|
| Kendala Lahan Jadi Tantangan Pembentukan Koperasi Merah Putih di PPU |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/kaltim/foto/bank/originals/ilustrasi-air-bersih.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.