TAG
IKN
-
Otorita IKN-BRIN Kolaborasi Kajian Toponimi dan Sistem Peringatan Dini Sosial
IKN dan BRIN mengusung kolaborasi strategis dalam kajian penamaan rupa bumi atau toponimi di kawasan Nusantara.
Kamis, 16 Oktober 2025 -
Otorita IKN Perkuat Penanganan Tambang Ilegal di Wilayah Delineasi Ibu Kota Nusantara
OIKN bersama Satgas Penanggulangan Aktivitas Ilegal memperkuat upaya penanganan aktivitas tambang ilegal yang merusak lingkungan.
Kamis, 16 Oktober 2025 -
3 Sektor Unggulan IKN Nusantara Jadi Incaran Investor Global
Mahakam Investment Forum 2025 menegaskan kepercayaan dunia internasional terhadap pembangunan Ibu Kota Nusantara sebagai pusat ekonomi baru Indonesia
Selasa, 14 Oktober 2025 -
Gen Z di Sepaku IKN Dilatih Jadi Spesialis Media Sosial dan AI
Otorita IKN dan ITB berkolaborasi melatih pelajar Sepaku memahami literasi digital dan AI untuk menyiapkan generasi masa depan Nusantara.
Selasa, 14 Oktober 2025 -
Pemkab Kukar dan DPRD Audiensi ke OIKN, Bahas Kewenangan Daerah Mitra
Pemkab Kukar bersama anggota DPRD Kukar melakukan kunjungan kerja dan audiensi ke Otorita Ibu Kota Nusantara (OIKN).
Senin, 13 Oktober 2025 -
Daftar Proyek Lingkungan di Daerah Penyangga IKN Kaltim yang Dilirik China, Korea Selatan dan Jepang
Daftar proyek lingkungan di daerah penyangga IKN Kaltim yang dilirik China, Korea Selatan dan Jepang
Minggu, 12 Oktober 2025 -
Gelombang Investasi IKN Dimulai, 50 Investor Serahkan Letter of Intent
Gelombang investasi untuk pembangunan Ibu Kota Nusantara (IKN) dimulai.
Minggu, 12 Oktober 2025 -
POPULER KALTIM: Amparan Tatak dari Samarinda Jadi Wisata Budaya Takbenda, Tantangan Berat Persiba
Berikut daftar berita populer Kaltim mulai dari Amparan Tatak jadi wisata budaya takbenda Samarinda hingga raksasa teknologi AS yang beroperasi IKN
Minggu, 12 Oktober 2025 -
Kopi Liberika Jadi Alternatif Berkelanjutan Pengganti Bisnis Kelapa Sawit di Ibu Kota Nusantara
Kopi liberika asal Sepaku mencuri perhatian nasional usai pecahkan rekor MURI dan buka peluang ekonomi baru bagi petani lokal di IKN
Sabtu, 11 Oktober 2025 -
IKN Ukir Sejarah Baru, Rekor Dunia Penanaman 1.010 Pohon Kopi Liberika
IKN kembali mencatat sejarah! Penanaman 1.010 pohon kopi liberika di Sepaku berhasil mengantarkan Otorita IKN meraih rekor dunia dari MURI
Sabtu, 11 Oktober 2025 -
5 Fakta Terbaru Kebakaran Rusun Pekerja HPK 1A di IKN Kaltim, Labfor Jatim Bawa Sisa Arang dan Kabel
Berikut 5 fakta terbaru kebakaran rusun pekerja HPK 1A di IKN Kaltim, Labfor Polda Jatim bawa sisa arang dan kabel ke Surabaya untuk diperiksa
Jumat, 10 Oktober 2025 -
Polda Kaltim Gandeng Polda Jatim Ungkap Penyebab Kebakaran di Hunian Pekerja IKN
Untuk memastikan asal mula api, penyidik bahkan menggandeng tim ahli dari Polda Jawa Timur
Kamis, 9 Oktober 2025 -
Hasil Kemenkes Sidak Program MBG dan Cek Kesehatan Gratis di Kawasan Sekitar IKN
Hasil Kementerian Kesehatan (Kemenkes) sidak program Makan Bergizi Gratis (MBG) dan Cek Kesehatan Gratis (CKG) di kawasan sekitar IKN Nusantara.
Kamis, 9 Oktober 2025 -
Kemenkes RI Tinjau Langsung Program MBG di Sekolah Sekitar IKN, Pastikan Pelaksanaan Sesuai Standar
Selain memantau MBG, Kemenkes juga memantau langsung program pemeriksaan Kesehatan Gratis (CKG) di wilayah sekitar Ibu Kota Nusantara
Kamis, 9 Oktober 2025 -
Komnas Perempuan Singgung Dugaan Pelecehan Verbal di IKN Kaltim saat Sidang di MK
Dugaan pelecehan verbal di IKN Kaltim disinggung Komnas Perempuan saat sidang uji materi UU Ciptaker di Mahkamah Konstitusi (MK).
Kamis, 9 Oktober 2025 -
Pemangkasan TKD Kaltim, Pengamat Unmul: Harus Jadi Momentum Daerah Penyangga IKN Perkuat PAD
Pembangunan Ibu Kota Nusantara (IKN) di Kaltim membuka peluang besar bagi daerah penyangga untuk memperkuat kemandirian fiskal melalui peningkatan PAD
Rabu, 8 Oktober 2025 -
Beda Dinamika Ekonomi di 2 Daerah Penyangga IKN Kaltim, Balikpapan Deflasi dan PPU Inflasi
Beda dinamika ekonomi di dua daerah penyangga IKN Kaltim, Balikpapan alami deflasi sementara PPU inflasi.
Sabtu, 4 Oktober 2025 -
POPULER KALTIM: MBG Basi di Bontang, Asal Api Kebakaran di IKN, Daerah Tertinggi Angka HIV/AIDS
Berita populer di Kaltim mulai dari menu MBG basi di Bontang, asal api kebakaran di IKN hingga daerah tertinggi angka HIV/AIDS
Sabtu, 4 Oktober 2025 -
Keunggulan dan 3 Fakta Kopi Liberika yang Digadang-gadang jadi Komoditas Unggulan IKN Kaltim
Keunggulan dan 3 fakta kopi liberika yang digadang-gadang jadi komoditas unggulan IKN Kaltim
Jumat, 3 Oktober 2025 -
5 Fakta Temuan Aktivitas Tambang Batu Bara Ilegal di Area IKN, 7 Truk Diamankan, Hutan Lindung Rusak
Ini 5 fakta dari temuan aktivitas tambang batu bara ilegal di kawasan IKN Kaltim, 7 truk pengangkut batu bara diamankan hingga hutan lindung rusak.
Jumat, 3 Oktober 2025