TOPIK
Gempa Donggala
-
PKL dan buruh pelabuhan di sekitar dermaga Pasar Pagi, jalan Yos Sudarso, tergerak untuk membantu korban gempa dan tsunami di Donggala-Palu.
-
Pemprov Kaltim membentuk Satgas Kaltim Peduli guna membantu korban gempa dan tsunami di Donggala-Palu.
-
Masyarakat Kabupaten Berau ikut prihatin dengan musibah gempa bumi yang disusul dengan tsunami di Palu dan Donggala.
-
Para operator ini akan ditugaskan menggantikan sementara operator setempat yang menjadi korban gempa dan tsunami.
-
Pasha Ungu turut menjadi korban dari bencana gempa dan tsunami di Palu. Pasha akhirnya mengunggah unggahan pertamanya pasca peristiwa
-
Ribuan orang mengungsi pasca-gempa dan tsunami yang melanda Palu dan Donggala, Sulawesi Tengah, pada Jumat (28/9/2018).
-
Anthonius Agung Gunawan yang menjadi korban meninggal gempa Palu menjadi perhatian Sudjiwo Tedjo.
-
Sebanyak 100 orang korban gempa dan tsunami di Palu dievakuasi ke Balikpapan. Para korban ini masih dalam kondisi trauma.
-
Bantuan dan perhatian kepada korban gempa dan tsunami di Kota Palu dan Kabupaten Donggala Provinsi Sulawasi Tengah (Sulteng) terus mengalir.
-
Indonesia tengah berduka pascabencana gempa bumi dan tsunami di Kabupaten Donggala dan Kota Palu, yang terjadi pada Jumat (28/9/2018) lalu.
-
Pasha Ungu akhirnya memberikan kabar langsung tentang kondisinya bersama keluarga pasca gempa dan tsunami yang melanda Palu, Sulawesi Tengah.
-
Ratusan korban gempa Palu dan Donggala dievakuasi ke Kota Balikpapan. Saat ini para korban mendapatkan penanganan di Aula Kantor Bea Cukai.
-
Rangkaian gempa bumi dengan magnitudo hingga 7,4 mengguncang Sulawesi Tengah dan menimbulkan tsunami di perairan Palu.
-
Pasca bencana gempa dan tsunami di Palu dan Donggala Sulawesi Tengah, Badan Usaha Milik Negara (BUMN) bergerak memberi bantuan di lokasi bencana.
-
Tak hanya Pasha dan istrinya, beberapa keluarganya di Palu juga terkena dampak gempa tersebut.
-
Musisi Glenn Fredly menggelar konser persembahan untuk musisi senior Yovie Widianto. Konser tersebut bertajuk Tanda Mata.
-
Aksi rebutan bahan makanan di sejumlah minimarket hingga rebutan BBM di SPBU marak terjadi di Kota Palu pasca- gempa bermagnitudo 7,4.
-
Asosiasi Pengusaha Ritel Indonesia ( Aprindo) mencatat para anggotanya yang merupakan pengusaha ritel di Sulawesi Tengah.
-
Muncul sejumlah informasi yang membuat masyarakat resah di tengah upaya evakuasi dan penyelamatan korban gempa Palu, gempa Donggala.
-
Hotel Roa Roa di Jalan Pattimura, Kota Palu rata dengan tanah setelah gempa berkekuatan 7,4 SR. Ini 5 Fakta di balik reruntuhan Hotel Roa Roa
-
Daerah tersebut di antaranya, Palu, Donggala, Ampana, Banggai, Luwuk, Marisa, Parigi, dan Poso.
-
Wiranto juga memerintahkan Kementerian Sosial untuk segera membangun dapur umum di 10 titik pengungsian.
-
Suami dan kedua anaknya juga selamat dari bencana alam yang melanda Kota Palu pada Jumat (28/9/2018).
-
Warga ramai-ramai berebut BBM langsung dari truk tangki Pertamina, termasuk ambulance yang tak dapat pasokan BBM.
-
Kondisi bencana alam menuntut sikap yang tepat terutama saat sedang mengemudikan mobil di jalan raya.
-
Akibat kerusuhan tersebut, setidaknya 100 napi diketahui kabur dari rutan Donggala.
-
Saat memimpin ratas, Jokowi juga memberi pengarahan kepada para prajurit TNI yang terlibat dalam evakuasi korban.
-
Melihat gulungan ombak, pria ini berteriak untuk selamatkan warga 'Bu naik bu ada tsunami', sedetik kondisi berubah menjadi panik.
-
Pendapatan Kota Balikpapan selama ini hanya mengandalkan dari sektor jasa, meskipun sekitar 60 persen wilayah memiliki potensi batu bara.
-
Peduli Gempa Sulawesi Tengah, Kementerian Perhubungan dan PT Pelni memberangkatkan satu kapal ke Palu, Minggu (30/9/2018).
© 2021 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved