Lifestyle
7 Manfaat Buah Pisang untuk Kesehatan, Dapat Membantu Pengelolaan Berat Badan Ideal
Buah pisang tumbuh dari tanaman berbunga tropis, buah pisang merupakan sumber nutrisi penting yang memiliki banyak manfaat untuk kesehatan.
Penulis: Yara Tahnia | Editor: Nisa Zakiyah
Freepik
MANFAAT BUAH PISANG - Ilustrasi buah pisang. Buah pisang tumbuh dari tanaman berbunga tropis, buah pisang lembut, manis dan merupakan sumber nutrisi penting yang memiliki banyak manfaat untuk kesehatan. (Freepik)
Banyak zat lain dalam pisang yang diketahui dapat melawan penurunan kognitif, yang dapat menyebabkan hilangnya ingatan.
Penelitian terus dilakukan untuk menemukan cara terbaik menggunakan senyawa tersebut untuk kesehatan otak.
Kandungan Nutrisi Pisang
Baca juga: 5 Manfaat Mengonsumsi Susu untuk Kesehatan dan Alternatif Pengganti Susu Bagi Penderita Laktosa
Satu buah pisang berukuran sedang menyediakan sekitar 110 kalori dan:
- 1 gram protein
- 0 gram lemak
- 3 gram serat
- 15 gram gula alami
- 450 miligram kalium. (*)
Ikuti berita populer lainnya di saluran berikut: Channel WA, Facebook, X (Twitter), YouTube, Threads, Telegram
Berita Terkait: #Lifestyle
| 5 Khasiat Mengejutkan Teh Oolong, Teh Setengah Fermentasi dari Taiwan |
|
|---|
| 5 Manfaat Kacang Panjang, Sayuran Tropis dari Afrika untuk Jantung dan Pencernaan Sehat |
|
|---|
| 5 Manfaat Buah Persik, Meningkatkan Kesehatan Kulit hingga Anti-Penuaan |
|
|---|
| 5 Manfaat Buah Plum, Melancarkan Pencernaan hingga Menjaga Kesehatan Tulang |
|
|---|
| Sejarah Lengkap Hari Balet Sedunia yang Dirayakan Setiap 2 November |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/kaltim/foto/bank/originals/20230821_pisang-buah.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.