Berita Pemkab Penajam Paser Utara

Bupati PPU Mudyat Noor Resmikan Koperasi Merah Putih di Penajam Paser Utara

Momen yang diluncurkan oleh Presiden Prabowo Subianto secara serentak pada peringatan Hari Koperasi Nasional

Penulis: Nita Rahayu | Editor: Budi Susilo
TRIBUNKALTIM.CO/NITA RAHAYU
KOPERASI MERAH PUTIH - Peresmian koperasi merah putih di Desa Sidorejo Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur pada Senin (21/7/2025). Rinciannya, 23 koperasi berdiri di wilayah kelurahan dan 31 di wilayah desa, seluruhnya telah mengantongi akta pendirian serta SK Pengesahan Badan Hukum dari Kementerian Hukum dan HAM RI. 

“Proses ini melibatkan 15 notaris lokal yang membantu legalisasi koperasi di wilayah Kabupaten Penajam Paser Utara,” ujar Margono.

Baca juga: Pemkab Mahulu Siapkan Dana dan Pelatihan untuk SDM Koperasi Merah Putih

Dalam tahap awal, koperasi-koperasi ini akan difokuskan pada penjajakan potensi lokal dan penyusunan visi bisnis.

Pemkab Penajam Paser Utara juga telah menjalin kerja sama dengan BRI dalam rangka mendukung pendanaan koperasi. (*)

 

Sumber: Tribun Kaltim
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved