Berita Samarinda Terkini
Titik Lokasi-lokasi Razia Lapak PKL Liar di Samarinda, 20 Pedagang Terjaring Satpol PP
Dalam penertiban hari ini, Satpol PP mengamankan sekitar 20 lapak PKL yang disasar mulai dari Jalan Dr Sutomo, Jalan Belibis
|
Penulis: Ilo | Editor: Budi Susilo
TribunKaltim.co/SINTYA ALFATIKA SARI
Satpol PP Samarinda melakukan penertiban PKL pada Senin (6/1/2025) dengan pendekatan humanis, demi menjaga ketertiban fasilitas umum. Satpol PP Samarinda melaksanakan kegiatan penertiban pedagang kaki lima (PKL) di sejumlah titik jalan utama di Kota Samarinda.
Kegiatan penertiban biasanya dilakukan dalam tiga shift, mulai dari pukul 07.00 hingga 15.00, kemudian dilanjutkan pukul 15.00 hingga 23.00.
“Kami akan terus memantau area yang telah ditertibkan melalui Kanit di lapangan. Jika masih ditemukan pelanggaran, kami akan kembali menertibkan.
Harapan kami, masyarakat tidak melakukan perlawanan saat penertiban,” pungkasnya.
(TribunKaltim.co/Sintya Alfatika)
Baca Juga
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/kaltim/foto/bank/originals/20250106_Satpol-PP-Samarinda.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.