PINTU Ajak Trader Adu Strategi di Year-End Trading Competition 2025, Hadiah Rp300 Juta
PINTU kembali memanaskan kompetisi perdagangan aset digital di Indonesia dengan menghadirkan Pintu Year-End Trading Competition 2025.
Penulis: Iklan Tribun Kaltim | Editor: Miftah Aulia Anggraini
Peningkatan aktivitas crypto nasional terlihat dari data Otoritas Jasa Keuangan (OJK).
Baca juga: Tarif Pajak Penghasilan Aset Kripto jadi 0,21 Persen, DJP Yakin Bakal Tingkatkan Penerimaan Negara
Per Oktober 2025, nilai transaksi crypto mencapai Rp49,28 triliun, naik 27,64 persen dari bulan sebelumnya.
Total perdagangan Januari–Oktober 2025 bahkan mencapai Rp409,56 triliun, dengan jumlah investor kini menyentuh 18,61 juta orang.
Sebagai Perusahaan Aset Keuangan Digital (PAKD) yang terdaftar resmi, PINTU optimistis kompetisi ini dapat memberikan kontribusi positif.
“Inisiatif seperti trading competition ini tidak hanya meningkatkan pertumbuhan perdagangan crypto Indonesia, tetapi juga mendorong adopsi dan kepercayaan masyarakat terhadap platform investasi aset crypto dalam negeri,” tutup Iskandar. (*)
| Aksi 13 November 1945, Ribuan Warga Balikpapan Tantang Belanda untuk Kibarkan Merah Putih |
|
|---|
| Bursa Panas Pelatih Timnas Indonesia, PSSI Bidik Taktisi Uzbekistan dan Eks Dokter Gigi Islandia |
|
|---|
| 5 Manfaat Kacang Pistachio untuk Jantung, Usus dan Kesehatan Otak |
|
|---|
| Disdukcapil Kaltim Rancang Pergub untuk Mutakhirkan Data Pekerja Sawit di Pelosok |
|
|---|
| Kapan Puskas Award 2025 Diumumkan? Prediksi Jadwal-Cara Vote, Rizky Ridho Berpeluang Kalahkan Yamal |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/kaltim/foto/bank/originals/Head-of-Product-Marketing-Iskandar-Mohammad.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.