Revitalisasi Pasar Pagi Samarinda
Gedung Baru Pasar Pagi Samarinda Siapkan Sistem Parkir Cashless, Dishub Ambil Alih Sementara
Pengelolaan parkir Gedung Baru Pasar Pagi Samarinda memasuki tahap akhir dengan rencana sistem cashless dan parkir progresif
Penulis: Gregorius Agung Salmon | Editor: Amelia Mutia Rachmah
Tribunnews.com/TRIBUNKALTIM.CO/GREGORIUS AGUNG SALMON
PARKIR CASHLESS - Pasar Pagi Samarinda. Pengelolaan parkir Gedung Baru Pasar Pagi Samarinda memasuki tahap akhir dengan rencana sistem cashless dan parkir progresif. (TRIBUNKALTIM.CO/GREGORIUS AGUNG SALMON)
Saat ini kata dia Dishub lagi proses menyusun dokumen penting seperti Kerangka Acuan Kerja (KAK), perhitungan potensi, dan skema tarif.
Baca juga: Disdag Samarinda Target Data Pedagang Pasar Pagi Selesai Setelah Aplikasi Digital Berjalan
Setelah semuanya dinyatakan clear, dokumen tersebut akan diserahkan kepada Bagian Pengadaan Barang dan Jasa (PBJ) untuk proses lelang.
Ia menambahkan bagi pihak yang memenangkan lelang nantinya akan berkontrak dengan BPKAD.
"Untuk mengisi kekosongan itu maka kita dishub yang sementara untuk mengola, saat ini lagi proses menyusun potensi, menyusun KAK, kita usahakan secepatnya," pungkasnya. (*)
Tags
pasar pagi samarinda
parkir
Dishub Samarinda
Walikota Samarinda
Andi Harun
Cashless
Samarinda
TribunKaltim.co
Berita Terkait: #Revitalisasi Pasar Pagi Samarinda
| Diskominfo Targetkan Aplikasi Data Pedagang Pasar Pagi Samarinda Segera Siap Akhir Bulan Ini |
|
|---|
| Disdag Samarinda Siapkan Aplikasi Digital Verifikasi Pedagang Pasar Pagi |
|
|---|
| Dishub Samarinda Terapkan Seleksi Terbuka untuk Pengelola Parkir Pasar Pagi |
|
|---|
| Alasan Dishub Samarinda Kelola Parkir di Gedung Baru Pasar Pagi yang Bakal Diresmikan Desember |
|
|---|
| Dishub Samarinda Ambil Alih Sementara Pengelolaan Parkir Pasar Pagi Baru |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/kaltim/foto/bank/originals/20251124_Parkir-Pasar-Pagi-Samarinda.jpg)