Berita Samarinda Terkini
35 Tower SUTT Dibangun Hanya Dalam Waktu 8 Bulan di Bukuan Samarinda
Peresmiannya pun telah dilaksanakan pada Kamis (19/1/2023) siang tadi di proyek Ezt GI Bukuan, Kecamatan Palaran Kota Samarinda
Penulis: Rita Lavenia | Editor: Samir Paturusi
TRIBUNKALTIM.CO/RITA LAVENIA
Peresmian SUTT 150 kV GI Bukuan hingga GI PT KFI, Kukar, oleh Direkso PT PLN (Persero) di proyek Ext GI Bukuan, Kecamatan Palaran, Kota Samarinda, Kamis (19/1/2023) siang tadi.TRIBUNKALTIM.CO/RITA LAVENIA
Pihaknya berencana akan membangun 50 megawatt Pembangkit Listrik Tenaga Surya (PLTS) dari Bukuan ke area IKN.
Tentunya, lanjutnya, rencana tersebut searah dengan komitmen Presiden Joko Widodo yang menginginkan IKN memiliki energi hijau.
"Jadi PLTS itu akan menyuplai listrik Ke IKN. Jadi listrik di IKN akan hijau dan bersih. Itulah bentuk dukungan kami dari PLN untuk pembangunan negri," pungkasnya. (*)
Berita Terkait: #Berita Samarinda Terkini
| Berikut 9 Pelanggaran Jadi Prioritas Penindakan di Operasi Zebra Mahakam 2025 |
|
|---|
| Serahkan Bansos Non Tunai ke 1.688 Warga, Walikota Samarinda Harap Bisa Kurangi Angka Kemiskinan |
|
|---|
| Samarinda Usul Rp129 Miliar untuk Revitalisasi Sekolah, Menanti Kucuran Dana Pusat |
|
|---|
| Pembangunan SPBU di Simpang Tiga Gerilya–Damanhuri, Dishub Samarinda Pastikan Minim Risiko Macet |
|
|---|
| Walikota Samarinda Andi Harun Ingatkan Dana Probebaya Jangan Diselewengkan |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/kaltim/foto/bank/originals/Peresmian-SUTT-150-kV-GI-Bukuan-hingga-GI-PT-KFI-Kukar.jpg)