Berita Paser Terkini
Kuota Pupuk Subsidi Minim, Direktur Perumda PJT Paser Layangkan Surat ke PT Pupuk Indonesia
Perusahaan Umum Daerah (Perumda) Prima Jaya Taka (PJT), kembali ditunjuk PT Pupuk Indonesia menjadi distributor pupuk bersubsidi di Kabupaten Paser
Penulis: Syaifullah Ibrahim | Editor: Samir Paturusi
TRIBUNKALTIM.CO/SYAIFULLAH IBRAHIM
Direktur Perumda Prima Jaya Taka (PJT) saat melakukan rapat koordinasi (Rakor) pada 17 Januari lalu, bersama Dinas Tanaman Pangan dan Hortikultura (DTPH) Kabupaten Paser dan distributor pupuk di Kabtor Perumda Prima Jaya Taka, Kecamatan Tanah Grogot, Kabupaten Paser, Kalimantan Timur.TRIBUNKALTIM.CO/SYAIFULLAH IBRAHIM
"Kalau untuk 25 ton itu sudah kami surati (PT Pupuk Indonesia), kami lakukan itu agar jelas dan sebagai laporan kami ke kuasa pemilik modal atau KPM," terangnya.
Fitriansyah mengaku tidak mengetahui pasti jumlah kuota pupuk subsidi bagi distributor lainnya.
"Kami masih menunggu keterangan dari pihak yang disurati, sembari menunggu itu, kami tengah mengkaji kekurangan kebutuhan pupuk ditingkat petani," pungkasnya.
Sekadar diketahui, pengalokasian sebesar 25 ton dari kuota 4.739 ton yang disediakan terbilang jauh dibawah 0,5 persen. (*)
Berita Terkait: #Berita Paser Terkini
| Fraksi PKB DPRD Paser Minta Belanja Daerah Lebih Efektif Tahun Depan |
|
|---|
| DPRD Paser akan Perjuangkan Kesejahteraan Guru Swasta |
|
|---|
| APBD Paser 2026 Disesuaikan, Pemkab Pastikan Belanja Pegawai Dikurangi |
|
|---|
| Pemkab Paser di Tahun 2026 Fokus Tingkatkan Reformasi Birokrasi dan Ekonomi Agrikultur |
|
|---|
| 30 Juleha di Paser Tersertifikasi demi UMKM Lokal dengan Standar Kehalalan |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/kaltim/foto/bank/originals/Direktur-Perumda-Prima-Jaya-Taka-PJT-saat-melakukan-rapat-koordinasi-Rakor.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.